Jika kalian pengguna HP Android yang ingin mirorring atau menghubungkan layar HP Android ke PC, maka tutorial ini pas buat anda. Dengan melakukan mirroring anda dapat melakukan presentasi dengan mudah dan melihat HP dengan layar yang lebih besar. Berikut adalah alternatif mirroring HP Android ke PC dengan Kabel USB. Ada banyak aplikasi yang mirroring yang tersedia di pasaran tapi hampir semua aplikasi tersebut berbayar. Tutorial ini membuat anda bisa melakukan mirroring tanpa harus membayar atau gratis. Tutorial ini menunjukkan cara mirroring HP Android ke PC Windows dan Ubuntu menggunakan kabel USB tanpa aplikasi.
Buka terminal di Ubuntu dan masukan perintah di bawah ini:
Sudo apt install scrcpy
2. Untuk menjalankan aplikasi gunakan perintah di bawah ini:
scrcpy
Anda dapat mengontrol HP Anda menggunakan mouse dan Keyboard PC.
Catatan: Ini hanya akan mirroring video tanpa audio. Jika Anda ingin melakukan mirroring dengan audio, Anda memerlukan spliter, kabel Aux, dll.
Perintah Tambahan: Buka Command prompt di folder yang sama dan gunakan perintah ini.
Merekam: Anda dapat merekam layar saat melakukan mirroring:
scrcpy –record file.mp4
scrcpy -r file.mkv
Akhir Kata Selesai, mudah banget, kan? Sekian Tutorial cara mirroring Android ke PC windows dan ubuntu dengan mudah, menggunakan kabel USB. Kalau menurut Anda, cara diatas sudah praktis dan mudah digunakan belum? Jangan lupa tuliskan komentar Anda di bawah dan sampai jumpa pada tutorial MIUIArena.com berikutnya ya!
Rekomendasi:
Cara Melihat Aplikasi yang Sudah Dihapus di Play Store PengenalanPlay Store adalah toko aplikasi resmi untuk pengguna Android. Dari sini, pengguna dapat mengunduh aplikasi dan game gratis atau berbayar. Namun, terkadang pengguna menghapus aplikasi yang pernah diunduh dan kemudian…
Cara Menghapus Kontak yang Tidak Bisa Dihapus Apakah Anda pernah mengalami kesulitan dalam menghapus kontak di ponsel Anda? Terkadang, meskipun kita telah melakukan berbagai cara untuk menghapus kontak tersebut, namun tetap saja tidak bisa dihapus. Hal ini…
Apakah Mungkin Menggunakan Aplikasi TV Offline… PendahuluanPerkembangan teknologi semakin memudahkan kita dalam mengakses berbagai konten hiburan. Salah satu contohnya adalah akses TV secara offline melalui perangkat Android tanpa menggunakan TV tuner. Banyak aplikasi yang dapat memberikan…
Cara Download Shopee di Laptop PendahuluanShopee adalah salah satu platform e-commerce terbesar di Asia Tenggara. Dengan aplikasi Shopee di smartphone, pengguna dapat dengan mudah membeli dan menjual produk di Shopee. Namun, tidak semua orang tahu…
Cara Membuat HP Jadi Proyektor: Tips dan Trik Memiliki proyektor portabel dapat sangat membantu dalam presentasi atau menonton film di mana saja. Namun, harga proyektor portabel yang baik dapat mencapai jutaan rupiah. Namun, apakah Anda tahu bahwa Anda…
Cara Memindahkan Data HP Lama ke HP Baru Oppo Upgrade ke HP baru adalah hal yang menyenangkan, tapi seringkali kita merasa kesulitan untuk memindahkan semua data dari HP lama ke HP baru. Apalagi jika kita tidak terbiasa dengan teknologi.…
Cara Memindai Kode QR di Android Kode QR memiliki tujuan yang hampir tak ada habisnya. Apakah berbagi URL, kunci rahasia Wi-Fi, bekerja sebagai autentikator web, atau membantu kompensasi Anda untuk tenaga kerja dan produk, campuran kotak…
Berapa GB Honkai Impact 3 Android? Game Honkai Impact 3 adalah salah satu game mobile yang sangat populer di platform Android. Game ini memiliki grafik yang sangat baik dan gameplay yang menarik, sehingga banyak pengguna Android…
Cara Pindah Data Samsung ke Samsung PendahuluanBanyak pengguna Samsung yang ingin pindah data dari satu perangkat ke perangkat lain. Salah satu cara yang paling mudah untuk melakukan ini adalah dengan menggunakan fitur transfer data yang tersedia…
APK Baca Manga Bahasa Indonesia: A Comprehensive Guide Apa Itu APK Baca Manga Bahasa Indonesia?APK Baca Manga Bahasa Indonesia adalah aplikasi yang memungkinkan pengguna untuk membaca manga dalam bahasa Indonesia secara online. Aplikasi ini dapat diunduh dan diinstal…
Merk Kabel Data Type C Terbaik Pengenalan Kabel Data Type CDalam era teknologi modern yang semakin berkembang, kabel data menjadi salah satu hal yang sangat penting. Salah satu jenis kabel data yang cukup terkenal adalah kabel…
Terbaru! Cara Jailbreak Iphone Menggunakan Android Tanpa PC Cara Jailbreak Iphone Menggunakan Android Tanpa PC | Miuiarena.com - Perdebatan yang sering kita dengar adalah mana yang lebih baik antara IOS atau Android?. Menurut saya keduanya memiliki keunggulan masing…
WhatsApp Plus APK Android V8.90 Versi Terbaru: Fitur… WhatsApp Plus adalah aplikasi pesan instan yang sangat populer di seluruh dunia. Aplikasi ini dikenal karena fitur-fitur tambahan yang tidak tersedia di versi resmi WhatsApp. Dan yang terbaru, WhatsApp Plus…
File yang Tidak Boleh Dihapus di Android Apakah Anda sering kali membersihkan atau menghapus file di perangkat Android Anda untuk menghemat ruang penyimpanan? Terkadang kita tidak menyadari bahwa ada beberapa file yang sebaiknya tidak dihapus, karena dapat…
Cara Install MTK USB VCOM Driver Android Pada… Cara Install MTK USB VCOM Driver Android Pada Laptop/PC Windows | MIUIArena.com - Ketika saya ingin melakukan Flashing pada Xiaomi Redmi Note 2, saya sedikit kesulitan karna smartphone tidak juga terdeteksi…
Cara Buat Akun Play Store untuk Mendownload Aplikasi Android Android adalah sistem operasi yang sangat populer di seluruh dunia, dan jika Anda ingin mengunduh aplikasi untuk perangkat Android Anda, maka Anda harus memiliki akun Google Play Store. Jika Anda…
Cara Logout atau Hapus Gmail di Android dan iPhone Gmail merupakan salah satu layanan surel gratis yang dimiliki oleh google. Saya yakin, kamu adalah salah satu penggunanya. Bukan karena gratis saja, banyak orang yang menggunakannya karena layanan ini dinilai…
Cara Nonton Live Streaming Bola Gratis Jika Anda adalah pecinta sepak bola, maka pasti ingin menyaksikan pertandingan secara langsung. Namun, terkadang sulit untuk menemukan saluran televisi yang menayangkan pertandingan yang diinginkan. Oleh karena itu, live streaming…
Cara Edit Video di iPhone Tanpa Aplikasi Jika Anda adalah pengguna iPhone, kemungkinan besar Anda sudah familiar dengan aplikasi iMovie. Aplikasi ini memungkinkan Anda untuk mengedit video dengan mudah dan cepat. Namun, beberapa pengguna mungkin tidak ingin…
Cara Membuat VPN Sendiri di Android PendahuluanDi era digital ini, privasi dan keamanan data menjadi sangat penting. Salah satu cara untuk melindungi data pribadi saat browsing internet adalah dengan menggunakan Virtual Private Network atau VPN. Dengan…